Cara Bayar Netflix Pakai ShopeePay Terbaru

Netflik merupakan salah satu yang menyediakan streaming film sangat banyak digemari oleh banyak orang pada saat ini, hal itu disebabkan beberapa bioskop telah tutup disebabkan karena pendemi. Maka dari itulah, para pecinta film lebih memilih untuk selalu menikmati layanan streaming film, tidak sedikit orang yang berlangganan Netflik premium yang dimana banyak keuntungan diperolahnya.

Proses untuk berlangganan memang berbeda dengan cara bayar Netflik pakai Shopeepay untuk itu harus diperhatikan caranya yang akan kami informasikan pada artikel ini, sehingga Anda Tidak  bingung nantinya. Saat bayar Netflik pakai Shopeepay sebenarnya Tidak ada persyaratan khusus seperti mempunyai akun Netflik maupun lainnya, cukup dengan pastikan saldo Shopeepay Anda sudah lebih dari cukup.

Cara Bayar Netflix Pakai ShopeePay

Berikutnya pembahasan yang utama sesuai dengan judul artikel diatas yaitu cara bayar Netflik pakai Shopeepay, karena tak ada persyaratan khusus jadi langsung saja kita ke pembahasan utamanya. Silakan langsung simak artikel yang sudah kami persiapkan dibawah ini:

  1. Buka Aplikasi Shopee

Hal yang pertama harus Anda lakukan adalah cukup dengan membuka aplikasi Shopee, tetapi sebelumnnya pastikan jika perangkat Handphone sudah terhubung dengan koneksi internet dengan lancar supaya prosesnya berjalan dengan lancar.

  1. Ketik Netflix Premium

Saat Anda sudah berhasil masuk ke halaman utama di aplikasi Shopee, langsung saja Anda ketik Netflik Premium di kolom pencariannya paling atas untuk mempercepat proses pencariannya.

  1. Klik Beli Sekarang

Jika Anda sudah menemukan produk yang sesuai dengan keperluan atau yang Anda inginkan, maka lanjutkan klik Beli Sekarang, tetapi sebelumnya tanyakan kepada sellernya bagaimana caranya login akunnya ataupun prosedurnya seperti apa.

  1. Pilih Metode Pembayaran

Di dalam menu checkoutnya akan ada banyak pilihan menu sudah tersedia bila mempunyai voucher silakan Anda masukkan, setelah itu Anda tinggal klik “Pilih Metode Pembayaran”.

  1. Tap ShopeePay

Nanti akan ada banyak cara pembayaran yang disediakan, sesuai dengan judul diatas maka pilihnya ShopeePay serta setelah itu Anda tinggal klik konfirmasi saja.

  1. Klik Buat Pesanan

Setelah semuanya diisi dengan benar dari voucher promonya, cara pembayarannya serta yang lainnya maka langkah selanjutnya Anda tinggal klik “Buat Pesanan” pada pojok kanan bawah.

  1. Klik Bayar Sekarang

Langkah yang terakhir Anda hanya cukup klik bayar sekarang serta nantinya Anda harus memasukkan PIN ShopeePay, bila sudah berhasil maka Anda lakukan konfirmasi kepada sellernya untuk melanjutkan proses login ke akun Netfliknya.

Nah, seperti diataslah pembahasan yang lengkap tentang cara bayar Netflik pakai ShopeePay yang disertai dengan biaya, syarat, kekurangan dan kelebihan bisa kami sampaikan. Semoga dengan adanya artikel kami diatas bisa membantu Anda semua yang sedang membutuhkannya.